Liputan6.com, Jakarta Sunscreen sangat dibutuhkan bagi kulit. Berfungsi sebagai perisai, sunscreen mampu menjaga kulit dari segala agresi yang merusak, apalagi sinar UV. Jika Anda sedang mencari sunscreen dengan harga yang terjangkau? Simak rekomendasinya seperti yang terangkum dalam Top 3 Lifestyle, Minggu (15/7/2018) berikut ini.
1. Sedang Mencari Sunscreen Wajah Lokal dengan Harga Terjangkau? Ini Rekomendasinya
Dalam perawatan kecantikan, satu hal yang tak boleh terlewatkan oleh Anda adalah penggunaan sunscreen. Hal ini memang terdengar sepele, namun penggunaan sunscreen merupakan kunci kulit yang sehat. Sunscreen merupakan perisai kulit yang berfungsi sebagai pelindung dari efek buruk yang diakibatkan oleh sinar UV dan efek radikal bebas lainnya. Baca selengkapnya di sini.
Fashion Spread: Cross Purposes
Let's block ads! (Why?)
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Tampil Beda, Demi Lovato Cat Rambut Warna Hijau NeonLiputan6.com, Jakarta - Setelah bergelut dengan masalah mental beberapa waktu, Demi Lovato tamp… Read More...
GrabFood Targetkan 50 GrabKitchen Hingga Akhir 2019Liputan6.com, Jakarta - GrabFood terus berekspansi dengan mengembangkan GrabKitchen di Tanah Air. La… Read More...
Debut Label Fesyen di NYFW 2019, Serena Williams Hadirkan Model Berhijab
Liputan6.com, Jakarta - Dari lapangan tenis ke panggung fesyen, Serena Williams meluncurkan label m… Read More...
Anak-Anak Muda Papua Mampu Menjadi SDM Handal dalam Bidang Minyak dan GasLiputan6.com, Jakarta - Papua terkenal dengan pesona alamnya yang indah serta budayanya yang memukau… Read More...
Yuk, Cicipi Sarapan Favorit Aliando SyariefLiputan6.com, Jakarta - Nama Aliando Syarief memang sudah terkenal di masyarakat luas. Namanya semak… Read More...
0 Response to "Top 3 Lifestyle: Rekomendasi Sunscreen dengan Harga Terjangkau"
Post a Comment