Search

Annisa Pohan Sebut Ani Yudhoyono Sebagai Ibu Mertua Terbaik di Dunia

Annisa menjelaskan, Memo adalah ibu yang ia dapatkan karena pernikahan dengan Agus, anak Memo yang pribadinya sangat ia cintai, tentu karena hasil didikan Memo yang tegas dan lugas. Namun, penuh pengorbanan akan cintanya yang dalam.

"Saya beruntung memiliki 2 ibu yang saya cintai: Bunda dan Memo," tulis Annisa.

Menurut Annisa, ibundanya pun pernah berucap bersyukur ia memiliki dua ibu yang memperlakukannya dengan baik dan tulus menyayanginya, dan itu ia sadari karena ia bisa bicara dan menjadi dirinya apa adanya di hadapan ibunda mertuanya selama 13 tahun menjadi mantu.

"walau dia pernah menjadi ibu Negara bagi saya dia murni seorang ibu ketika bersama anak-anaknya. Karena itu tidak akan pernah salah dan tidak akan berubah pernyataan saya dulu“ Memo adalah ibu Mertua terbaik di dunia”. 💙," lanjut Annisa saat Hari Ibu pada 22 Desember 2018.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Annisa Pohan Sebut Ani Yudhoyono Sebagai Ibu Mertua Terbaik di Dunia"

Post a Comment

Powered by Blogger.