:strip_icc():format(jpeg)/liputan6-media-production/medias/2213398/original/088428500_1526361086-iStock-896422106.jpg)
Tidak hanya itu madu memiliki kandungan vitamin C tinggi, yang dapat memperbaiki rambut rusak, merangsang aliran darah, dan meningkatkan regenerasi folikel rambut baru. Madu juga mengandung antioksidan yang meningkatkan kolagen rambut, yang hasilnya meningkatkan elastisitas, melembutkan tekstur dan membuat rambut berkilau.
Rambut yang sehat dari kulit kepala tentu menjadi impian semua wanita. Bagi Anda yang ingin menggunakan masker madu untuk mendapatkan rambut lembut, berikut cara mudah membuatnya, seperti yang dilansir dari situs Boldsky, Rabu (6/6/2018).
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Benarkah Keramas dengan Madu Bikin Rambut Lebih Berkilau?"
Post a Comment