Search

Cara Membuat Puding Susu Saus Karamel, Lezat dan Dijamin Bikin Ketagihan

Cara membuat puding yang rasanya manis biasanya dibuat dengan menggunakan bahan baku susu (yogurt), tepung maizena, tapioka, atau telur. Umumnya dengan rasa cokelat, karamel, vanila, atau buah-buahan. Jenis cara membuat puding ini dihidangkan setelah didinginkan lebih dulu.

Selain itu, juga ada puding agar-agar. Jenis ini adalah puding yang terbuat dari campuran agar-agar, susu, tepung maizena, dan telur kocok. Cara membuat puding agar-agar ini juga biasanya dihidangkan dengan saus fla.

Di Indonesia, jenis puding sendiri banyak memanfaatkan bahan-bahan seperti kelapa muda, santan, tape ketan hitam, campuran daun suji, daun pandan dan gula merah. Cara membuat puding di Indonesia juga menggunakan buah-buahan seperti jeruk, nanas, sirsak, mangga, dan markisa. Tidak bisa dipungkiri lagi jika puding memang masih menjadi cemilan andalan keluarga. Selain suguhan rasanya yang enak juga teksturnya yang lembut dan baik bagi pencernaan. Selain enak dan lembut, kandungan serat kudapan ini bagus sekali untuk melancarkan metabolisme tubuh dan banyak mengandung antioksidan. Selain itu, cara membuat puding susu ini juga banyak mengandung protein, vitamin dan beberapa mineral penting lainnya. Karena kedua bahan dasar puding tersebut terbuat dari rumput laut yang banyak mengandung serat alami, maka pas juga buat teman-teman yang lagi program diet sehat.

Selain itu desert satu ini juga bisa digunakan untuk mengganjal lapar karena kandungan karbohidratnya cukup tinggi sehingga perlu waktu lama untuk mencernanya. Nah, banyaknya varian rasa dari puding, tentu yang saus karamel lebih mudah dibuat daripada varian lainnya.

Dikarenakan cara membuat puding susu saus karamel ini sederhana, jadi tidak memerlukan keahlian khusus dalam pembuatannya. Berikut cara membuat puding susu saus karamel yang Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, Selasa (6/11/2018).

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Cara Membuat Puding Susu Saus Karamel, Lezat dan Dijamin Bikin Ketagihan"

Post a Comment

Powered by Blogger.