Search

Cara Membuat Manisan Mangga Sederhana, Mudah Banget dan Segar Menggoda

1. Rendam mangga yang sudah dipotong-potong ke dalam larutan kapur sirih selama kurang lebih 30 menit.

2. Cuci mangga yang sudah direndam sampai benar-benar bersih. Kalau nggak bersih takut kapur sirihnya masih ada, ntar malah bikin pait.

3. Setelah bersih, masukan mangga ke dalam toples kaca dan tutup rapat, sisihkan.

4. Campurkan bahan A, lalu rebus sampai mendidih, dinginkan.

5. Jika sudah dingin, tuangkan larutan gula kedalam toples yang berisi mangga, biarkan semalaman.

6. Setelah semalam, ambil mangga yang ada di toples dan tiriskan.

7. Campurkan bahan B dan rebus sampai mendidih, dinginkan.

8. Siapkan toples baru, masukkan mangga dan larutan B yang sudah dingin.9. Masukkan dalam lemari es, tunggu sampau dingin

10. Manisan mangga sipa untuk disajikan.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Cara Membuat Manisan Mangga Sederhana, Mudah Banget dan Segar Menggoda"

Post a Comment

Powered by Blogger.