Search

3 Alasan Asia Tenggara Bisa Jadi Destinasi Favorit Milenial

Liputan6.com, Jakarta - Sudah jadi salah satu pelakon traveling, para milenial tentunya harus memiliki pertimbangan matang soal destinasi yang akan dituju. Keputusan yang Anda buat nantinya bakal berpengaruh ke banyak faktor, terutama biaya.

Ya, dengan keadaan keuangan yang masih cukup 'gonjang-ganjing', para milenial harus memutar otak bagaimana bisa tetap menikmati liburan tanpa harus membuat kantong kebobolan.

Menjajal tempat di seputar Asia Tenggara bisa menjadi alternatif wisata para milenial. Sebelum memutuskan, coba simak dulu beberapa alasan berikut, apakah wilayah ini memang benar jadi tempat paling tepat untuk berlibur.

Biaya Lebih Terjangkau

Membahas ke pertimbangan pertama, yakni perihal biaya. Pengeluaran untuk pergi ke negara-negara Asia Tenggara tentu lebih murah. Apalagi, sekarang banyak tiket promo yang bisa Anda buru hampir sepanjang tahun.

Berdasarkan polling yang dilakukan Tripadvisor pada Juni lalu, tiga destinasi paling populer di Asia Tenggara masih jadi milik Singapura, Thailand, dan Malaysia. Bila Anda ingin menjajal beberapa nuansa baru, Vietnam, Laos, dan Filipina juga menunggu untuk disambangi. Tiket pesawat ke negara-negara ini mematok harga mulai dari Rp 600 ribu saja.

* Update Terkini Asian Para Games 2018 Mulai dari Jadwal Pertandingan, Perolehan Medali hingga Informasi Terbaru di Sini.

Saksikan video pilihan berikut ini:

Saat Traveling, Nadine Chandrawinata: Bawa Barang yang Sudah Siap untuk Hilang

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "3 Alasan Asia Tenggara Bisa Jadi Destinasi Favorit Milenial"

Post a Comment

Powered by Blogger.