Search

Libur Panjang Ditemani Marvel dan Lion King, Mau?

Tidak berhenti di situ, drama musikal The Lion King yang telah hadir sejak tahun 2011 akan kembali diproduksi mulai 27 Juni mendatang. Drama musikal ini akan berlangsung hingga 5 Agustus di Sands Theatre.

Bagi Anda yang hobi traveling karena kuliner, Black Tap Craft Burgers & Beer dikabarkan akan hadir di Marina Bay Sands. Restoran yang berbasis di New York ini akan menyajikan makan siang khas Amerika dengan burger, bir, dan milkshake yang diiringi dengan lantunan musik klasik.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Libur Panjang Ditemani Marvel dan Lion King, Mau?"

Post a Comment

Powered by Blogger.