Search

Priyanka Chopra-Deepika Padukone Menantang di Met Gala, Kece Siapa?

Padahal, menurut sang desainer, Prabal Gurung gaun Deepika sesuai tema 'Heavenly Bodies: Fashion and the Catholic Imagination'. Gaunnya terinspirasi dari jubah para Kardinal yang megah.

Belahan paha tinggi membuat penampilannya makin seksi. Sebenarnya, Deepika terlihat cantik dengan gaun dan pilihan makeupnya.

Namun hasil desainnya dianggap terlalu main aman, hanya terlihat cantik tapi tak sepenuhnya sesuai dengan tema. Karena Met Gala tak sepenuhnya soal bagaimana tampil cantik. Melainkan unik dan berani tampil out of the box seperti tema yang diberikan penyelenggara.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Priyanka Chopra-Deepika Padukone Menantang di Met Gala, Kece Siapa?"

Post a Comment

Powered by Blogger.