Search

Berhenti Habiskan Uang dengan Beli Produk Kecantikan Ini

Liputan6.com, Jakarta Sebagai pecinta dunia kecantikan, mungkin Anda sering menghabiskan banyak uang untuk membali produk kecantikan yang sebenarnya tidak dibutuhkan. Beberapa produk yang sedang populer sebenarnya tidak memiliki fungsi cukup akurat bagi kulit.

Dilansir dari sheknows.com, Senin (28/5/2018), berikut ini adalah beberapa produk kecantikan yang sebenarnya tidak terlalu dibutuhkan. Penasaran?

1. Primer oil

Primer sebenarnya tidak lebih dari minyak wajah. Mengaplikasikan minyak wajah sebelum foundation tidak akan membuat foundation tersebut bertahan lebih lama.

Bahkan untuk Anda yang memiliki jenis kulit berminyak, efeknya justru semakin buruk. Jika Anda tidak memerlukannya, sebaiknya hindari pembelian dan pemakaian primer oil.

2. Serum bibir

Serum bibir dianjurkan digunakan sebelum Anda mengaplikasikan lip balm. Sedangkan produk kecantikan lip balm seharusnya sudah bisa menghidrasi bibir Anda dengan baik, bukan?

Mempunyai wajah yang cantik, Maria Selena juga senang dengan olahraga yang memacu adrenalin.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Berhenti Habiskan Uang dengan Beli Produk Kecantikan Ini"

Post a Comment

Powered by Blogger.