Liputan6.com, Jakarta - Bosan dengan menu berbuka yang itu-itu saja? Ingin berbuka dengan sesuatu yang berbeda? Cobalah berbuka dengan menu ala Timur Tengah seperti kebab. Tak perlu jauh-jauh kok ke Timur Tengah, Anda juga bisa menyajikan kebab sendiri di rumah.
Nah, kali ini Orami Indonesia akan berikan resep kebab ayam yang bisa Anda jadikan menu baru untuk berbuka nanti bersama keluarga.
Cara membuatnya pun cukup simpel dan bisa Anda praktekkan di rumah. Bahan-bahan yang digunakan pun mudah untuk di temui di Indonesia.
Ingin tahu bagaimana cara pembuatan kebab ayam ala Timur Tengah ini? Simak selengkapnya di channel Orami Indonesia di Vidio.com berikut ini.
Resep kebab ayam yang bisa dibuat di rumah menjadi menu buka puasa ala timur tengah
Let's block ads! (Why?)
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Pangeran Harry Bangga Wariskan Rambut Merah kepada ArchieLiputan6.com, Jakarta - Archie, anak pertama Pangeran Harry dan Meghan Markle yang kini sudah berusi… Read More...
Gibran Rakabuming Siap Mundur dari Bisnis Kuliner Usai Resmikan Gerai Goola X Mangkok KuLiputan6.com, Jakarta - Kedua putra Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), sepertinya makin mantap berkip… Read More...
Resmi Dibuka, Jakarta Fashion Week 2020 Siap Hadirkan Ribuan KoleksiLiputan6.com, Jakarta - Pekan mode terbesar se-Asia Tenggara, Jakarta Fashion Week (JFW) 2020 secara… Read More...
Ulos in Innovation, Kisah Apik Kain Peradaban Karya Edward Hutabarat Jakarta Kain wastra adalah kekayaan bangsa Indonesia yang begitu berharga. Beragam kisah, dan simbo… Read More...
Bukan Hermes, Tas Istri Ma'ruf Amin di Pelantikan Presiden Ternyata Produk LokalLiputan6.com, Jakarta - Sempat dikira keluaran brand mewah Hermes, tas hitam yang dijinjing istri Wa… Read More...
0 Response to "Resep Kebab Ayam, Menu Buka Puasa Ala Timur Tengah"
Post a Comment