Search

Ingin Tampil Makin Cantik, Coba Lipstik Matte Kemasan Snoopy

Yakni Dear Sally yang diambil dari karakter Sally Brown yang ekspresi, ambisius, dan kreatif berwarna nude dengan tone yang lebih keunguan. Lipstik ini akan mewakili karakter perempuan yang penuh ambisi namun tetap santai.

Sementara Dear Marcie merupakan gadis kutu buku yang sopan, manis, penuh perhatian, dan manis. Shade ini memadukan antara garnet dan dark red burgundy yang cocok untuk perempuan intelektual.

Dear Lucy, diambil dari karakter Lucy van Pelt yang paling berani dan berkelas. Warna karamelnya akan begitu cantik dengan perempuan dengan karakter pemberani, ceria, dan selalu bersemangat.

Terakhir, Dear Patty yang diambil dari Peppermint Patty, si gadis unik dengan freckless di wajah. Karakter ini menjadi simbol pemberdayaan perempuan yang begitu berani. Warna lipstik ini memadukan merah dan burnt sienna.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Ingin Tampil Makin Cantik, Coba Lipstik Matte Kemasan Snoopy"

Post a Comment

Powered by Blogger.