Search

Resep Bola Kentang Keju, Camilan Enak yang Mudah Dibuat

Langkah 1

Haluskan kentang yang sudah dikukus. Ulek selagi hangat.

Langkah 2

Tambahkan garam, merica, tepung dan keju parut. Aduk hingga tercampur rata dan bisa dibentuk.

Langkah 3

Bentuk bulatan sesuai selera. Celupkan ke dalam putih telur lalu balurkan ke tepung panir hingga bola kentang tertutup tepung panir.

Langkah 4

Simpan dalam lemari es terlebih dahulu agar tepung panir menempel atau bisa langsung digoreng dengan api sedang.

Langkah 5

Goreng hingga kuning keemasan dan permukaan garing. Angkat dan tunggu minyaknya turun. Bola kentang keju siap disajikan.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "Resep Bola Kentang Keju, Camilan Enak yang Mudah Dibuat"

Post a Comment

Powered by Blogger.