Search

Tubuh Kembali Energik, Yuk Buka Puasa Ramadan dengan 5 Menu Ini

4. Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau seringkali dijadikan hidangan pembuka puasa karena kadar asam amino yang tinggi, dapat menjadi alternatif sumber protein. Selain itu, rasanya yang manis dan khas juga menjadi nilai tambah.

5. Es Krim

Es krim dapat menjadi pilihan hidangan untuk berbuka puasa. Selain rasanya yang manis, efek dingin yang menyegarkan akan menggugah selera kita. Dari kandungan gizi, es krim mengandung gula, krim lemak dan protein susu, yang seperti makanan lainnya dapat membantu memenuhi kebutuhan gizi selama berpuasa.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Tubuh Kembali Energik, Yuk Buka Puasa Ramadan dengan 5 Menu Ini"

Post a Comment

Powered by Blogger.