Syahrini ternyata memiliki kondisi kulit yang cantik dan juga sehat. Seorang makeup artist Albert Kurniawan pun mengagumi kondisi kulit Syahrini yang poreless. Namun Syahrini pun menuturkan bahwa dirinya tidak pernah melakukan perawatan kulit di dokter kecantikan ataupun salon.
Ia hanya selalu rajin membersihkan kulit wajahnya setiap malam dengan menggunakan makeup remover berbahan dasar minyak dan susu. Syahrini sadar bahwa kesehariannya tidak pernah lepas dari makeup. Maka dari itu, ia benar-benar melakukan pembersihan secara mendalam.
Setelah menggunakan makeup remover, Syahrini pun menggunakan sabun pembersih untuk mengangkat sisa kotoran yang masih menempel. Ia benar-benar berusaha membuat kulitnya bernafas di malam hari.
Let's block ads! (Why?)
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Pesohor dan Kisah Cinta di Dunia MayaLiputan6.com, Jakarta Terpisah jarak dan ruang, kini bukan lagi halangan untuk bisa saling kenal. As… Read More...
Cara Membuat Pie Susu Bali Tanpa Oven, Mudah dan Lezat MenggodaLiputan6.com, Jakarta Kamu pasti sudah pernah mendengar tentang kue pie susu yang sudah sangat … Read More...
4 Pesona Wisata Irlandia, Negara Kelahiran Sinead O'ConnorLiputan6.com, Jakarta – Pengkuan penyanyi asal Irlandia Sinead O'Connor jika dirinya telah mem… Read More...
Cara Membuat Churros Oreo Sederhana, Mudah dan Lezat MenggodaLiputan6.com, Jakarta Churros merupakan dessert yang berbentuk seperti cakue, tapi biasanya dicelupk… Read More...
Pasar Labuan Kita Bikin Atraksi Labuan Bajo Makin BerwarnaLiputan6.com, Jakarta Apa yang ada di pikiran kamu saat mengunjungi Labuan Bajo? Hewan Komodo? Punca… Read More...
0 Response to "Tak Pernah Rawat Kulit di Salon, Syahrini Ternyata Hanya Lakukan Ini"
Post a Comment